Bandwidth dan Fungsinya yang Perlu Anda Ketahui

Dalam dunia komputer, bandwidth merupakan luas atau lebar cakupan frekuensi yang digunakan oleh sinyal dalam medium transmisi. Bandwidth juga bisa dibilang perbedaan antara frekuensi terendah dan frekuensi tertinggi dalam rentang tertentu. Bandwidth berfungsi sebagai acuan data transfer rate, dimana jumlah data yang dapat dibawa dari satu titik ke titik lainnya dalam kurun waktu tertentu. Lebih…

Pengertian FTP beserta Fungsi dan Cara Kerjanya

Ketika anda mendownload suatu file di internet, pernahkan anda berfikir bagaimana bisa kita mendownload file tersebut? Terus ketika kita mengupload suatu file, bagaimana semua itu bisa terjadi? Itu semua karena peran dari FTP. FTP atau File Transfer Protocol merupakan protokol internet yang digunakan untuk urusan pengiriman data dalam jaringan komputer, seperti upload dan download file…